Sambal Terasi
Sambal Terasi |
Bahan-bahan :
10 buah cabe merah keriting5 buah cabe rawit merah
3/4 sendok teh garam
1/2 sendok teh vetsin
Sejumput gula pasir (bila suka)
1/2 butir tomat ukuran sedang
2 cm terasi
Air jeruk limau 1 butir
Cara membuat :
Cabai merah keriting dan cabai rawit cuci bersih, dipotong kecil-kecil dihaluskan dengan 3/4 sendok teh garam, setelah halus masukan tomat, haluskan kembali tambahkan terasi, gula pasir, vetsin dihaluskan lagi terakhir ditambahkan 1 sendok teh minyak bekas menggoreng tambahkan air perasan jeruk limau diaduk sampai rata. Hidangkan dengan nasi panas dan ikan asin.
Judul: SAMBAL TERASI
Rating Blog: 5 dari 5
Ditulis oleh Yustinus Wibowo
Anda sedang membaca artikel SAMBAL TERASI. Jika ingin mengutip, harap memberikan link aktif dofollow ke URL https://anekaresepmasakanlengkap.blogspot.com/2013/01/sambal-terasi.html. Terima kasih sudah singgah di blog ini.
Rating Blog: 5 dari 5
Ditulis oleh Yustinus Wibowo
Anda sedang membaca artikel SAMBAL TERASI. Jika ingin mengutip, harap memberikan link aktif dofollow ke URL https://anekaresepmasakanlengkap.blogspot.com/2013/01/sambal-terasi.html. Terima kasih sudah singgah di blog ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar